Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2014

Akuntansi

MEMPROSES ENTRI JURNAL 1. Pengertian Jurnal Jurnal dalam akuntansi adalah tempat pencatatan secara sistematis, historis/kronologis dengan menyebutkan akun-akun yang terkait dengan bukti transaksi keuanga yang telah dianalisis dan selanjutnya dicatat apakah di kolom debet atau kredit. 2. Perbedaan Jurnal Umum dan Jurnal Khusus Aspek yang Dibedakan Jurnal umum Jurnal khusus Bentuk Terdiri atas kolom, tanggal, keterangan, ref, serta jumlah debet dan kredit. Disesuaikan dengan kolom-kolom yang dibutuhkan dan didasarkan pada kelompok transaksi sejenis. Pencatatan Semua transaksi dicatat ke dalam jurnal umum secara kronologis. Transaksi-transaksi yang sejenis dicatat ke dalam jurnal khusus tertentu, misalnya penjualan barang secara kredit dicatat ke dalam jurnal penjualan. Pemindahbukuan (posting) ke Buku Besar Dilakukan setiap terjadi transaksi. Dilakukan secara periodik, biasanya pada setiap akhir bulan. Penggunaan Jurnal Hanya pada perusahaan jasa dan perusahaab dagang kecil yang...

Akuntansi

MENGELOLA DOKUMEN TRANSAKSI 1. Persamaan Dasar Akuntansi Persamaan dasar akuntansi yaitu hubungan antara asset, kewajiban, dan ekuitas yang dinyatakan dalam suatu persamaan asset = kewajiban + ekuitas. Asset adalah semua asset (kekayaan) yang dimiliki oleh suatu perusahaan seperti uang tunai, gedung, dan peralatan kantor. Kewajiban yaitu sumber kekayaan suatu perusahaan yang berasal dari pemilik perusahaan (ekuitas) dari pihak tertentu (kewajiban). Ekuitas yaitu klaim atas kepemilikan kekayaan tersebut. Akun Saldo Normal Debet Kredit Asset D + - Kewajiban K - + Ekuitas K - + Pendapatan K - + Beban D + - 2. Dokumen Transaksi Dokumen transaksi yaitu bukti tertulis tentang terjadinya transaksi keuangan, yang digunakan sebagai dasar awal atau sumber pencatatan dalam akuntansi. Dokumen transaksi terdiri dari dua jenis yaitu, (1) dokumen transaksi intern, merupakan bukti transaksi yang khusus dibuat oleh dan untuk intern perusahaan; dan (2) dokumen transaksi ekstern yaitu bukti ...